Ratusan Pemuda Morowali Pro Rachmansyah - Harsono Gelar Camping di Hari Sumpah Pemuda

    Ratusan Pemuda Morowali Pro Rachmansyah - Harsono Gelar Camping di Hari Sumpah Pemuda
    Ratusan Pemuda Morowali Pro RAHA Camping di Hari Sumpah Pemuda

    MOROWALI, Sulawesi Tengah - Memperingati hari Sumpah Pemuda yang jatuh pada tanggal 28 Oktober 2024, ratusan pemuda Morowali yang tergabung dalam Barisan Muda Pro Raha bersama komunitas Melesit Rachmansyah-Harsono menggelar Camping Pemuda, yang dilaksanakan 27 - 28 Oktober 2024 di permandian Vera Desa Ipi, Kecamatan Bungku Tengah.

    Dalam kegiatan tersebut, berbagai acara dihadirkan. Diantaranya, Sharing Pemuda bersama Muhlis Katili, dengan tema Peran Pemuda Dalam Pembangunan Morowali Maju. Diskusi yang dilakukan pada malam hari tersebut bertujuan untuk mempertegas kesadaran anak muda terhadap peran dan tanggungjawabnya sebagai kontrol sosial dan agen perubahan.

    "Peran pemuda itu sangat penting di semua sektor kehidupan, baik itu pendidikan, kesehatan, ekonomi, sosial dan politik. Pemuda Morowali harus mampu menjadi generasi yang unggul kecerdasannya, fisik dan moralnya, " ucap Muhlis Katili dalam materi yang disampaikannya. 

    Selain Sharing Pemuda, acara lainnya yang dihadirkan dalam Camping Pemuda tersebut adalah Musikalisasi Puisi yang disertai dengan api unggun. Acara ini berlangsung hikmad dan semua peserta tampak sangat antusias mengikuti kegiatan hingga selesai.

    Pada pagi harinya, 28 Oktober 2024, kegiatan dilanjutkan dengan upacara Sumpah Pemuda dan motivasi komitmen Pemuda Morowali sebagai pelanjut estafet kepemimpinan daerah kedepan dalam mengawal pembangunan Morowali maju.

    Ketua panitia Pelaksana Camping Pemuda, Stabita, menyampaikan bahwa kegiatan ini kedepan akan menjadi event tahunan yang akan digelar setiap bulan Oktober dalam rangka memperingati hari Sumpah Pemuda, sebagai momentum mengingatkan anak-anak muda tentang peran besarnya dalam pembangunan daerah, bangsa dan negara.

    "Insya Allah, jika bapak Rachmansyah dan bapak Harsono terpilih sebagai Bupati dan Wakil Bupati Morowali, maka kedepan event ini akan menjadi kegiatan tahunan yang akan terus kita gelar sebagai sarana membangun dan memperkuat kesadaran kaum muda terhadap peran besarnya, " tutur mahasiswa Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Morowali itu.

    morowali
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    IMIP Serahkan Bantuan 'Rumah Botol' Upaya...

    Artikel Berikutnya

    Kejaksaan Tetapkan Tersangka Inisial IK...

    Berita terkait

    Ratusan Relawan Rachmansyah-Harsono Gelar Camping Pahlawan di Veranomata Desa Ipi
    Kapolres Morowali dan Perwakilan Tokoh Agama Hadiri Giat Penelitian Penguatan Peran Polri Cegah Intoleransi dan Radikalisme di Sulteng
    Kades Bahomotefe Mengucapkan Selamat & Sukses Atas Dilantiknya PJ Bupati Morowali Yusman Mahbub
    25 Tahun Menanti, Sudah Saatnya Kaum Perempuan Berjaya IKLAS Jawabannya Untuk Morowali
    Babinsa Koramil 1311-01/Petasia Laksanakan Pendampingan Penyaluran BLT Dana Desa 2024
    Ratusan Relawan Rachmansyah-Harsono Gelar Camping Pahlawan di Veranomata Desa Ipi
    Kepolisian Lakukan Pengamanan Ketat Gudang Logistik KPU Morowali 
    Danrem 132/Tadulako Dampingi KSAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak Resmikan Titik Air Gerakan TNI AD Manunggal Air di Morowali
    25 Tahun Menanti, Sudah Saatnya Kaum Perempuan Berjaya IKLAS Jawabannya Untuk Morowali
    Kapolres Morowali dan Perwakilan Tokoh Agama Hadiri Giat Penelitian Penguatan Peran Polri Cegah Intoleransi dan Radikalisme di Sulteng
    Polres Morowali Gercep Atasi Mobil Trailer Giant Transporter Yang Tidak Mampu Menanjak Sebabkan Jalan Trans Sulawesi Macet
    Pererat Tali Silaturahmi, Korem 132/Tdl Olahraga bersama Bank BRI Cabang Palu
    Dandim 1311/Mrw Perintahkan Para Babinsa Bergerak Cepat Bantu Para Korban Banjir di Desa Lahuafu dan Desa Unsongi
    Pangdam XIII/Mdk Didampingi Danrem 132/Tdl Kunker di Yonif 711/Rks, Beri Pengarahan ke Prajurit 
    Pimpinan Bank Sulteng Cabang Bungku Untung Sulistyadi Mengucapakan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Babinsa Koramil 1311-06/BU Bantu Warga Jemur Padi untuk Tingkatkan Produktivitas Pertanian

    Tags