Pembagian Sembako Berikan Warna Lain Dalam TMMD KE 118

    Pembagian Sembako Berikan Warna Lain Dalam TMMD KE 118

    Toli-Toli, Sulawesi Tengah - Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 118 Kodim 1305/BT merupakan wujud nyata bhakti, pengabdian dan kepedulian TNI terhadap rakyat.

    Program yang mengusung tema “Sinergi Lintas Sektoral Mewujudkan TNI – Rakyat Semakin kuat”. Rasanaya bukan hanya isapan jempol semata, dedikasi itupun diwujudkan dengan adanya pembagian paket sembako kepada warga yang membutuhkan, Jumat (22/09/2023).

    Letkol Inf Dedi Akhiruddin S.A.P selaku Dansatgas TMMD mengatakan selain membangun insfrastruktur TNI akan terus hadir ditengah rakyat untuk membatu kesulitan rakyat, seperti halnya pembagian sembako dalam kegiatan non program  TMMD saat ini, merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap rakyat.

    Menurutnya, sejatinya TMMD bukan hanya membangun insfrastruktur yang ada, namun menjalin sinergi dan kerjasama merupakan upaya untuk memperkokoh kemanunggalan antara TNI dan rakyat.

    disamping memberikan rasa aman dan nyaman, berada ditengah-tengah masyarakat serta membantu meringankan kesulitan rakyat merupakan suatu kewajiban TNI sebagai Tentara Rakyat, imbuhnya.

    Dalam acara ini, ia juga berharap semoga dalam momentum TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 118 Kodim 1305/BT dapat memberikan warna positif dalam mewujudkan semangat gotong-royong dan menumbuhkan jiwa cinta tanah air guna kesejahteraan masyarakat, pungkasnya.

    (Penrem_132)

    sulawesi tengah
    Patar Jup Jun

    Patar Jup Jun

    Artikel Sebelumnya

    Membanggakan, 4 Jurnalis Morowali Dapat...

    Artikel Berikutnya

    Korem 132/Tdl Semarakkan Haornas 2023, Ikuti...

    Berita terkait

    Babinsa Koramil 1311-02/BS Praka Andi Sukman Interaksi Langsung Dengan Warga Binaannya di Desa One Ete 
    Babinsa Koramil 1311-02/BS Serka Albar Ahmad Rutin Lakukan Komsos di Desa Pulau Bapa Bungku Selatan 
    Satresnarkoba Polres Morowali Tangkap Oknum ASN Inisial MH bersama Istrinya Terlibat Narkotika 
    Hadapi Tantangan Pendidikan Era Digital: Program Sekolah Unggulan YPS Naungan PT Vale Diluncurkan
    Meriahkan HUT ke 68, Satlantas Polres Morowali Gelar Donor Darah Upaya Nyata Bantu Masyarakat 
    Aksi Demo Masyarakat Bahomoleo di Kantor PT Anindya Wiraputra Sepakati 7 Point, Berikut Isinya 
    Diduga Tercemar, Sungai Bahokolango di Desa Lalampu Bersentuhan Langsung Dengan Aktivitas Tambang PT AFB
    Satresnarkoba Polres Morowali Tangkap Oknum ASN Inisial MH bersama Istrinya Terlibat Narkotika 
    Kelompok Tani Organik Binaan PT Vale Ikut Ramaikan Gerakan Pangan Murah Serentak di Morowali
    Diterima dengan Tradisi Sarat Makna: Brigjen TNI Deni Gunawan Resmi Jabat Danrem 132/Tadulako
    Polres Morowali Gercep Atasi Mobil Trailer Giant Transporter Yang Tidak Mampu Menanjak Sebabkan Jalan Trans Sulawesi Macet
    Pererat Tali Silaturahmi, Korem 132/Tdl Olahraga bersama Bank BRI Cabang Palu
    Dandim 1311/Mrw Perintahkan Para Babinsa Bergerak Cepat Bantu Para Korban Banjir di Desa Lahuafu dan Desa Unsongi
    Pangdam XIII/Mdk Didampingi Danrem 132/Tdl Kunker di Yonif 711/Rks, Beri Pengarahan ke Prajurit 
    Pimpinan Bank Sulteng Cabang Bungku Untung Sulistyadi Mengucapakan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Irsad Amir Yakin Rachmansyah-Harsono Menangkan Suara Terbanyak di Kecamatan Bahodopi 
    Babinsa Koramil 1311-02/BS Serma Wisno Imbau Warga Desa Kaleroang Saling Jaga Kerukunan dan Peduli Lingkungan
    Pererat Hubungan dengan Warga, Babinsa Koramil 1311-02/BS Kopka Wawan Komsos di Desa Lakambulo

    Tags